Kagama Lampung Bersama Sejumlah Lembaga Kesehatan Gelar Webinar Bahas Pencegahan Cacar Monyet
Oleh: Humas Kagama Lampung Bandar Lampung — Cacar monyet atau Monkeypox (Mpox) merupakan salah satu penyakit zoonosit (penyakit yang ditularkan oleh hewan), saat ini sedang menjadi perhatian global. Pencegahan penularan …