Kelas Masak Sosis Bersama Kagama Baking dan Cooking

Sabtu (24/8/2019) untuk kesekian kalinya Kagama Baking & Cooking (KBC) menyelenggarakan kelas masak di ndalem Mangunsudiran. Kali ini pengajarnya adalah Ika Andreyo yang mengajarkan cara pembuatan sosis. Pesertanya memang hanya 14 orang tapi acara berjalan meriah & penuh canda. Juga banyak yang bertanya dan dijawab Ika dengan memuaskan.

Menurut Ekan NS dari KBC, kegiatan belajar bersama masak memasak akan coba dibuat berkesinambungan oleh KBC dengan narasumber yang berbeda dan jenis kuliner yang dibuat bermacam-macam pula.

Be the first to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.


*